Penyebab Gagal Lolos Kartu Prakerja, Jangan Diulangi Saat Daftar Gelombang 22 di Link www.prakerja.go.id

- 23 September 2021, 13:25 WIB
penyebab gagal lolos seleksi Kartu Prakerja dan tips atau solusi daftar Gelombang 22 di link www.prakerja.go.id saat sudah dibuka.
penyebab gagal lolos seleksi Kartu Prakerja dan tips atau solusi daftar Gelombang 22 di link www.prakerja.go.id saat sudah dibuka. /Berita DIT/Irsa Ardia/Tangkap Layar dashboard.prakerja.go.id

2. Masalah NIK KTP

 

Dikutip Berita DIY dari akun instagram resmi @prakerja.go.id, berikut masalah dan solusi NIK KTP saat daftar Kartu Prakerja di www.prakerja.go.id.

- Jika NIK terdaftar di BPJS Ketenagakerjaan sebagai penerima BLT/BSU, cek statusmu di www.bsu.kemnaker.go.id atau melalui Call Center di nomor 1500 630.

Baca Juga: Bocoran Kapan Kartu Prakerja Gelombang 22 Dibuka, Cek 11 Kriteria Orang yang Lolos Dapat Rp 3,55 Juta

- Jika NIK terdaftar sebagai penerima BPUM (Banpres Produktif Usaha Mikro), cek statusmu di eform.bri.co.id/bpum.

- Jika NIK terdaftar di Kemendikbud, cek statusmu di Sekolah, Perguruan Tinggi terkait atau Kemendikbud untuk memperbaharui statusmu.

- Jika NIK terdaftar sebagai penerima Bansos, lapor ke dtks.kemensos.go.id.

Baca Juga: Bocoran Pengumuman Kartu Prakerja Gelombang 21, Cek prakerja.go.id Sekarang: Berikut Tanda Jika Lolos Seleksi

- Jika KTP atau NIK tidak valid, hubungi Dukcapil melalui beberapa cara berikut ini:

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x