Resep Waffle Fluffy, Garing di Luar Lembut di Dalam ala Chef Devina Hermawan Cocok Jadi Kudapan Ringan

- 18 September 2021, 11:10 WIB
Resep dan cara membuat Waffle fluffy alias garing di luar lembut di dalam ala chef Devina Hermawan.
Resep dan cara membuat Waffle fluffy alias garing di luar lembut di dalam ala chef Devina Hermawan. /Tangkap Layar YouTube.com/Devina Hermawan

BERITA DIY - Simak resep dan cara membuat Waffle, kudapan asal negara Belgia yang kini sedang populer dan banyak dicari masyarakat tanah air. Resep sederhana ditiru dari seorang chef, Devina Hermawan.

Lewat kanal YouTube Devina Hermawan, ia membagikan bagaimana cara membuat Waffle dengan resep yang bahan masaknya mudah di temui di supermarket.

Resep Waffle dari chef Devina Hermawan akan mengajarkan kamu cara membuat kudapan Waffle yang renyah di luar dan lembut di dalam.

Baca Juga: Resep dan Cara Membuat Pancake Rasa Susu yang Lembut dan Dibuat Menggunakan Teflon

Tidak banyak menggunakan bahan tepung, Waffle ala Chef Devina Hermawan ini cocok dijadikan sebagai makanan kudapan ringan, tak cepat membuat kenyang. Apalagi dengan cara penyajian ditambah topping ice cream, manis dan segar.

Berikut ini resep dan cara membuat Waffle ala chef Devina Hermawan:

Resep Waffle (untuk 6-7 pcs)

Bahan:

120 gr tepung terigu protein rendah
17 gr tepung maizena
3 gr ragi
½ sdt garam
½ sdt baking powder
250 ml susu
60 gr mentega wijsman
½ butir telur
½ sdt ekstrak vanila
1 ½ sdm susu bubuk

Baca Juga: Resep Daging Cabe Hijau, Olahan Daging Idul Adha Dijamin Nikmat ala Chef Devina Hermawan

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x