Cara Sholat Taubat Nasuha untuk Ampuni Zina: Tata Cara, Waktu yang Tepat dan Niat Arab, latin Bahasa Indonesia

- 8 Agustus 2021, 19:24 WIB
ILUSTRASI - Tata cara sholat taubat nasuha untuk dosa zina dan doa niat sholat tersebut.
ILUSTRASI - Tata cara sholat taubat nasuha untuk dosa zina dan doa niat sholat tersebut. /PEXELS/Nivan Shrestha

BERITA DIY - Tiap manusia pasti pernah alami kesalahan, juga ada yang pernah zina dan kini alami penyesalan. Simak tata cara sholat taubat nasuha dan doa niat sholat tersebut.

Tak hanya untuk yang telah melakukan zina. Tata cara sholat taubat ini bisa dikerjakan oleh siapapun umat Islam yang ingin meminta ampunan kepada Allah SWT.

Adapun zina adalah perbuatan yang dilarang oleh Allah SWT. Tidak hanya sebatas melakukan hubungan persetubuhan antara laki-laki dan perempuan, zina juga perbuatan-perbuatan yang membangkitkan syahwat lawan jenis yang bukan muhrim.

Baca Juga: Doa Niat Puasa Asyura dan Tasua Arab, Latin, Bahasa Indonesia: Keutamaan Ibadah Bulan Muharram Agustus 2021

Allah SWT berfirman: “Dan janganlah kamu mendekati zina, karena sesungguhnya zina itu adalah faahisah (perbuatan yang keji) dan seburuk-buruk jalan (yang ditempuh oleh seseorang).” (Q.S Al-Israa: 32)

Sebelum kepada sholat sunnah taubat, umat muslim yang ingin meminta ampunan kepada Allah SWT dan ingin bertobat perlu melalukan beberapa hal terlebih dahulu.

Baca Juga: Doa Akhir Tahun Islam Hijriyah dan Artinya, Dibaca Setelah Ashar Jelang 1 Muharram 1443 H

1. Menyesali perbuatan

Cara pertama yang harus dilakukan adalah dengan menyesali seluruh perbuatan buruk dan semua dosa termasuk dari kegiatan zina yang pernah dilakukan semasa hidup.

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x