Cara Download Sertifikat Vaksin, Jika Nomor HP Salah dan Tanpa Informasi SMS dengan Mudah

- 28 Juli 2021, 16:10 WIB
Cara untuk download sertifikat vaksin ketika nomor HP salah dan tidak dapat SMS.
Cara untuk download sertifikat vaksin ketika nomor HP salah dan tidak dapat SMS. /Tangkap layar pedulilindungi.id

BERITA DIY - Berikut cara mudah untuk melakukan download sertifikat vaksin jika nomor HP yang anda masukkan salah atau tak mendapat SMS dari pedulilindungi id.

Berbagai permasalah sering terjadi dalam proses download sertifikat vaksin. Salah satunya adalah nomor HP yang salah saat memasukkan data diri. 

Dengan kesalahan memasukkan nomor HP tersebut membuat calon penerima sertifikat vaksin tidak mendapat SMS pemberitahuan. Namun tenang anda tetap dapat mengurusnya dengan mudah.

Baca Juga: Cara Cek dan Download Sertifikat Vaksin di pedulilindungi.id, Bisa dari Dosis Pertama

Memiliki sertifikat vaksin menjadi hal yang penting bagi masyarakat. Pasalnya sertifikat itu menunjukkan bahwa anda telah melakukan vaksinasi Covid-19 yang diwajibkan oleh pemerintah.

Dengan memiliki sertifikat vaksin Covid-19 anda juga akan memiliki berbagai kemudahan. Semisal jika anda ingin melakukan perjalanan ke luar kota.

Karena salah satu syarat yang diwajibkan untuk menunjukkan sertifikat jika telak melaksanakan vaksinasi Covid-19. Hal ini dilakukan untuk mencegah semakin menyebarnya pandemi Covid-19.

Baca Juga: Cara Lihat dan Download Sertifikat Vaksin Covid-19 Pakai NIK eKTP Tanpa SMS di Link pedulilindungi.id

Lantas bagaimanakah cara untuk melakukan download sertifikat vaksin Covid-19 jika nomoh HP salah? Berikut akan kami sampaikan.

Cara untuk melakukan download sertifikat vaksin tersebut anda harus terlebih dahulu menghubungi beberapa laman resmi dari pedulilindungi id.

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta

Sumber: pedulilindungi.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x