Resep Bubur Masha and The Bear Warna Pink yang Lagi Viral di TikTok, Bikinnya Cuma Pakai 3 Bahan!

- 22 Juli 2021, 14:20 WIB
Resep 3 bahan bubur pink ala Masha and the Bear yang viral di TikTok
Resep 3 bahan bubur pink ala Masha and the Bear yang viral di TikTok /Tangkap layar Youtube.com/Get Movies

BERITA DIY - Platform TikTok lagi-lagi menghadirkan sesuatu yang viral. Kali ini yang sedang viral adalah hidangan bubur berwarna pink ala kartun Masa and The Bear.

Ada salah satu episode di serial kartun Masha and The Bear yang menampilkan Masha si bocah cilik sedang masak sebuah hidangan berwarna pink di dapur milik beruang.

Keusialn Masha membuat dapur beruang berantakan karena hidangan yang dimasak Masha meluber kemana-mana.

Baca Juga: Resep Membuat Beef Teriyaki ala Hokben Versi Rumahan, Olahan Daging Idul Adha Dijamin Enak!

Dari tontonan itu, netizen TikTok coba mengkreasi kembali masakan yang dibuat si kecil Masha.

Segi tampilan bubur Masa and The Bear ini berwarna merah muda yang menarik. Uniknya meski diberi sebutan bubur, hidangan ini bahan utamanya bukan dari beras atau nasi. Melainkan hanya tepung, susu dan strawberry.

Dengan tiga bahan utama tersebut, bubur Masha dan The Bear cocok untuk dijadikan sebagai appetizer atau dessert.

Mengikuti resep yang dibagikan dari akun TikTok @pattygurlzz, berikut ini cara membuat bubur Masha and The Bear yang berwarna pink.

Baca Juga: Resep Croffle Legit Manis yang Mudah Dibuat di Rumah dan 5 Tempat Makan Croissant Waffle di Jakarta

Bahan:

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x