Cuma 2 Link Ini buat Cek Penerima BLT UMKM Rp 1,2 Juta, Berikut Syarat Terima BPUM 2021 untuk 3 Juta Orang

- 19 Juli 2021, 04:00 WIB
Bantuan UMKM akan segera cair, segera cek syarat dan daftar penerima melalui BRI dan BNI
Bantuan UMKM akan segera cair, segera cek syarat dan daftar penerima melalui BRI dan BNI /Kolase tangkap layar eform.bri.co.id dan banpresbpum.id

BERITA DIY - Pengecekan penerima BLT UMKM atau BPUM 2021 dapat dilakukan secara online. Namun, cuma di dua link resmi ini.

Dua link cek penerima bansos tersebut yaitu eform.bri.co.id/bpum dan banpresbpum.id. Bahkan bisa menggunakan HP.

Bantuan tunai ini dicairkan mulai bulan ini, Juli 2021. Jika di link pertama tidak ada, pelaku UMKM bisa mengecek penerima bantuan tunai Rp 1,2 juta di link berikutnya.

Baca Juga: Punya Utang KUR Bisa Dapat Bantuan UMKM Rp 1,2 Juta? Cek Penerima BPUM 2021 Cuma Pakai KTP di 2 Link Resmi Ini

Ini cara mengecek penerima BLT UMKM 2021 di eform.bri.co.id/bpum:

- Masuk ke website eform.bri.co.id/bpum.

- Masukkan data NIK KTP di kolom yang tersedia.

- Isi kolom kode verifikasi dengan tulisan huruf yang ada di sampingnya.

- Jika termasuk penerima BLT UMKM Rp 1,2 Juta, akan muncul pemberitahuan.

Halaman:

Editor: F Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x