Cek Vaksinasi COVID-19 Jakarta via Aplikasi JAKI: Cara Daftar, Lokasi, Kuota Peserta

- 14 Juli 2021, 15:12 WIB
Aplikasi JAKI.
Aplikasi JAKI. /Tangkap layar: Google Play Store/JAKI

BERITA DIY - Cek vaksinasi COVID-19 di Jakarta via aplikasi JAKI. Simak cara daftar, cek lokasi, dan cek kuota peserta di akhir artikel.

Pemerintah Provisi (Pemprov) DKI Jakarta terus menggenjot vaksinasi COVID-19 bagi warganya. Hingga hari ini, telah ada 5.441.693 orang yang telah divaksin di DKI.

Dengan begitu, Ibukota telah mencatat 61,7 persen dari target 7,5 juta orang yang ditargetkan oleh Pemprov DKI Jakarta.

Baca Juga: Cara Download dan Cek Sertifikat Vaksin Covid-19, Serta Buat Akun di pedulilindungi.id atau Peduli Lindungi

Untuk menambah efektivitas vaksinasi di daerahnya, Pemprov DKI menggunakan aplikasi JAKI guna mempermudah cara daftar vaksinasi dan cek lokasi dan kuota di Ibukota.

Sejauh ini, Pemerintahan Anies Baswedan telah menambah kuota vaksinasi menjadi 300 orang per harinya.

Untuk aplikasi JAKI sendiri, telah ads 45 pos vaksinasi yang tersebar di seluruh wilayah Ibukota. Berikut daftar 45 lokasi vaksinasi tersebut:

Baca Juga: Jadwal dan Lokasi Vaksin Corona Massal di Bogor pada 12-21 Juli 2021

Jakarta Timur

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x