BLT Subsidi Gaji Terbaru, Juni-Juli 2021: Awas Link Cek Penerima Palsu, Hanya Ini yang Asli

- 16 Juni 2021, 09:04 WIB
Ilustrasi penermina BLT BPJS Ketenagakerjaan.
Ilustrasi penermina BLT BPJS Ketenagakerjaan. /Berita DIY/Irsa Ardia

BERITA DIY - Pencairan BLT Subsidi Gaji tahun 2021 akan dilakukan pada Juni-Juli 2021. Berikut link cek penerima yang asli lengkap beserta cara aksesnya.

BLT Subsidi Gaji diperuntukkan bagi para pekerja yang terdampak covid-19 dan bergaji di bawah Rp5 juta. Bantuan tersebut akan disalurkan melalui fasilitasi pihak BPJS Ketenagakerjaan.

Para pekerja yang termasuk ke dalam golongan pekerja terdampak covid-19 punya peluang mendapatkan BLT tersebut.

Baca Juga: Tanda UMKM Lolos Banpres BPUM Rp1,2 Juta di eform.bri.co.id, NIK eKTP Tak Terdaftar BLT Bisa Lakukan Ini

Untuk mengetahui penerima BLT Subsidi Gaji, Anda perlu mengakses link sso.bpjsketenagakerjaan.go.id. Cukup dengan menginputkan data saldo JHT, Anda sudah bisa melihat apakah Anda penerima BLT atau bukan.

Jika ada link dalam bentuk lain yang mengatasnamakan pengecekan BLT Subsidi Gaji, maka dapat dipastikan link tersebut palsu.

Berikut cara cek penerima BLT Subsidi Gaji terbaru, Juli 2021.

Baca Juga: Jadi Penerima BPUM 2021 bisa Daftar Serba Online dari Indeks UMKM ke Database Hingga Terima BLT UMKM Rp1,2Juta

1. Masuk ke https://sso.bpjsketenagakerjaan.go.id/.

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x