7 Tips Mengencangkan Kulit Wajah dan Tubuh dengan Bahan Alami yang Murah dan Mudah Ditemukan

- 5 Mei 2021, 20:04 WIB
Ilustrasi: Tips mengencangkan kulit wajah dan tubuh dengan bahan alami
Ilustrasi: Tips mengencangkan kulit wajah dan tubuh dengan bahan alami /pexels/ Andrea Piacquadio

Minyak zaitun kaya akan antioksidan dan vitamin E yang mampu mengencagkan kulit dan mencegah kerusakan karena sinar matahari.

Baca Juga: Cara Mengembalikan File yang Terhapus di Recycle Bin

  1. Masker Putih Telur

Cara membuat masker putih telur sangat mudah yaitu, ambil putih telur dan campur dengan madu, oleskan masker ke wajah dan biarkan selama 15 menit, setelah selesai cuci versih dengan air. Gunakan masker ini tiga kali sebelum untuk kulit yang lebih kencang.

Putih telur kaya akan protein albumin dan dapat sangat meningkatkan elastisitas kulit, membantu membangun kembali sel-sel kulit dan memberikan cahaya alami. Sedangkan madu dapat mengunci kelembapan di kulit Anda dan meremajakan kulit dengan antioksidannya.

  1. Gel Lidah Buaya

Ambil satu lidah buaya, belah daun dan ekstrak gel di dalamnya. Kemduian oleskan gel lidah buaya segar pada bagian tubuh yang diingikan, biarkan mengering selama 15-20 menit lalu bilas dengan air. Lakukan ini setiap hari.

Lidah buaya mengandung berbagai fitokimia yang akan menjamin kesehatan kulit seperti menenangkan, mengencangkan, menutrisi serta melindungi kulit dari kerusakan dan penuaan.

Baca Juga: Apa Itu TikTok Lite? Aplikasi yang Bisa Hasilkan Uang, Simak Cara Download TikTok Lite

  1. Tomat

Jus tomat dan celupkan bola kapas ke dalamnya, Oleskan tipis-tipis jus tomat pada area yang diinginkan, Biarkan selama 10 sampai 15 menit. Lalu bersihkan dengan air bersih. Lakukan ini dua kali dalam sehari.

Jus tomat mampu berfungsi sebagai toner alami yang menenangkan dan mengencangkan kulit. kandungan antioksidannya juga mampu meratakan warna kulit dan memberi kliau alami kulit.

  1. Jus Lemon

Peras jus lemon segar dan oleskan pada wajah dan leher menggunakan bola kapas. Biarkan selama lima sampai 10 menit. Bilas dengan air. Tepuk-tepuk hingga kering dan lembapkan. Jika kamu memiliki kulit sensitif, encerkan jus lemon dengan air bagian yang sama sebelum digunakan di wajah. Lakukan ini dua kali dalam sehari.

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x