3 Resep Membuat Mie Ayam Spesial: Ada Mie Ayam Tumis, Mie Ayam Semur, dan Mie Ayam Goreng

- 23 Januari 2021, 12:43 WIB
Ilustrasi gambar mie ayam.
Ilustrasi gambar mie ayam. /Pixabay/Hassangill

BERITA DIY - Mie ayam merupakan makanan yang paling sering dijumai di pinggir-pinggir jalan dan menjadi menu jajanan favorit dengan harga yang umumnya terjangkau.

Sebagaimana namanya, mie ayam merupakan makanan dari paduan mie dan ayam yang kemudian diberikan bumbu. Makanan ini memiliki rupa yang sama dengan pasta mie namun dilengkapi kuah untuk mie ayam biasa dan tanpa kuah untuk mie ayam goreng.

Mie ayam ternyata memiliki berbagai macam variasi sebagai contoh mie ayam tumis, mie ayam semur, mie ayam goreng, mie ayam jamur dan mie ayam spesial lainnya.

Baca Juga: Resep Mudah Membuat Cilok Mercon Kenyal dengan 3 Bahan Sederhana, Dijamin Enak Anti Gagal

Baca Juga: Cocok Untuk Diet!! Smoothie Pisang Sehat dan Rendah Kalori Dengan Empat Bahan Sederhana

Dalam artikel ini akan diulas mengenai cara membuat mie ayam tumis, mie ayam semur, dan mie ayam goreng sebagai berikut:

Sebelum membuat mie ayam, buatlah kaldu mie ayam terlebih dahulu untuk melengkapi mie ayam tumis dan mie ayam semur dengan bahan air putih secukupnya, tulang ayam, daun bawang dan seledri masak di api sedang selama 30 menit dan aduk merata.

Membuat Mie Ayam Tumis

Untuk membuat ayam tumis, siapkan terlebih dahulu bahan ayam tumis yaitu potongan ayam, bawang merah dan bawang putih, daun bawang, serai, daun salam, penyedap, merica, dan kecap.

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x